Tandon Stainless Food Safety, Aman untuk Air Minum

Daftar Isi

Tandon Stainless Food Safety, Aman untuk Air Minum

Tandon Stainless Food Safety – Saat ini sangat perlu tempat penampungan cadangan air yang aman pemakaiannya untuk sehari-hari. 

Bagaimana tidak? Seiring dengan perkembangan penduduk dan pembangunan pada berbagai tempat, hal ini menjadikan banyak orang mulai sadar akan penampungan air aman.

Sebagai solusi terbaik pada saat ini untuk menampung air minum yang aman, tahan lama, dan bebas kontaminasi, yaitu dengan menggunakan tempat penampungan.

Namun tentunya bukan sembarangan tempat penampungan atau tandon, pastinya dengan bahan stainless yang food safety.

Karena sebetulnya tidak semua tempat penampungan aman untuk air langsung konsumsi. Nah, tepat pada ulasan kali ini akan membahas lebih lanjut mengenai tandon stainless yang food safety.

Jadi, agar tahu produknya bisa simak ulasan berikut ini sampai tuntas.

Berbagai Keuntungan Tandon Stainless yang Sudah Food Safety

Berbagai Keuntungan Tandon Stainless yang Sudah Food Safety

Bagi siapapun yang mengutamakan kesehatan keluarga, penting untuk memahami keuntungan memakai tempat penampungan stainless yang food safety.

Karena pastinya siapa saja tidak ingin konsumsi air yang kotor dan bermasalah bukan? Berikut ini berbagai keuntungan dari tandon stainless yang sudah aman untuk air langsung konsumsi yaitu:

1. Bahan Aman untuk Air Minum

Tandon ini terbuat dari stainless steel dengan tipe 304, yang terkenal aman untuk kontak langsung dengan makanan dan minuman.

2. Anti Karat dan Anti Reaksi Kimia

Dengan lapisan anti karat, air tidak akan tercemar logam berbahaya seperti besi atau seng.

3. Tidak Mengubah Rasa dan Bau Air

Karena tidak bereaksi dengan zat lain, air yang tersimpan tetap segar dan tidak berbau.

4. Tahan Lama dan Tahan Tekanan

Material stainless sangat kuat sehingga tidak mudah bocor atau rusak, bahkan dalam jangka panjang.

5. Mudah Pembersihannya

Permukaannya halus dan tidak menyerap kotoran, jadi pembersihan bisa melakukannya dengan mudah dan cepat.

6. Cocok untuk Kebutuhan Rumah dan Usaha

Tandon ini banyak dipakai pada berbagai area seperti rumah, restoran, sampai industri air minum isi ulang.

7. Tidak Menumbuhkan Lumut

Karena tidak menyerap sinar UV dan panas secara langsung, lumut tidak tumbuh di dalam tandon.

8. Lebih Ramah Lingkungan

Bisa penggunaannya sampai puluhan tahun, hal ini menjadikannya pilihan yang ramah lingkungan dalam jangka panjang.

Tips Memilih Tandon Stainless yang Aman untuk Air Minum

Tips Memilih Tandon Stainless yang Aman untuk Air Minum

Memilih tandon stainless memang tidak bisa secara asal-asalan. Salah pilih bisa berisiko terhadap kesehatan keluarga dalam jangka panjang.

Tidak perlu khawatir, berikut ini ada beberapa tips agar tidak salah pilih yaitu:

1. Pilih Material Stainless 304

Hanya tipe ini saja yang sudah terbukti aman untuk kontak dengan makanan dan air minum langsung.

2. Pastikan Ada Sertifikasi Food Grade

Produk yang sudah memiliki sertifikat food grade menandakan aman pemakaiannya untuk air langsung konsumsi.

3. Perhatikan Permukaan Bagian Dalam

Pada permukaan bagian dalamnya harus bersih, mulus, dan tidak ada goresan yang bisa menyimpan bakteri.

4. Cek Ketersediaan Ventilasi dan Penutup Rapat

Ventilasi penting sangat untuk sirkulasi udara, tapi harus tetap menjaga air bebas kontaminasi dengan pakai penutup tandon yang rapat.

5. Pastikan Ada Garansi Produk

Garansi menunjukkan kualitas tempat penampungan dan jaminan dari produsen.

6. Ukuran Sesuai Kebutuhan

Untuk berbagai kebutuhan, sebaiknya pilih kapasitas minimal 1000 liter agar pasokan air bisa mencukupi cukup.

7. Beli dari Toko atau Distributor Resmi

Sebaiknya beli dari toko atau distributor resmi. Hal ini bisa menghindarkan dari produk palsu atau tidak bergaransi.

8. Periksa Konstruksi Rangka dan Kaki Penyangga

Konstruksi dan kaki penyanggannya harus kuat untuk menopang berat air, apalagi jika menempatkan tempat penampungan pada ketinggian.

Keunggulan Tandon Stainless Horizontal Grand

Keunggulan Tandon Stainless Horizontal Grand

Salah satu produk terbaik yang menjadi rekomendasi untuk kebutuhan air minum berbagai area yaitu Tandon Stainless Horizontal Grand. Tempat penampungan ini memang dirancang sedemikian rupa dengan berbagai fitur unggulan.

Hal ini menjadikannya pilihan utama bagi banyak area. Dari segi desainnya sendiri horizontal, menjadikan tempat penampungan ini tetap stabil dan aman.

Untuk material dari tempat penampungan horizontal merk Grand sendiri menggunakan stainless dengan tipe 304 Bright Annealed.

Hal inilah yang menjadikan tandon stainless horizontal merk Grand ini tidak mudah berkarat dan anti lumut.

Sekarang ini tempat penampungan stainless horizontal merk Grand bisa langsung kirim ke IKN, melalui cabang yang ada di Balikpapan.

Untuk informasi lebih lengkap mengenai spesifikasi dan pengirimannya, bisa langsung hubungi Whatsapp berikut ini.

button

Penutup

Nah, itulah tadi informasi mengenai tandon stainless yang hemat listrik. Lebih baik gunakan saja tandon stainless horizontal Grand yang sudah terbukti kualitasnya.

Scroll to Top